Agenda
Facebook Live @wanitawirausahafemina, Selasa 16 Juni 2020: #WanwirSeries - Episode 2 - Peluang Bisnis Setelah COVID19

15 Jun 2020



Sedikit demi sedikit PSBB sudah mulai dilonggaran, ini bisa menjadi peluang. Tapi lebih jauh lagi inovasi, pedekatan bisnis dan adaptasi sepert apa yang hars kita lakukan sekarang, mengingat perilaku konsumen tampak  berubah? Apakah ini temporer atau betulan menjadi new normal? 

Talkshow kolaborasi Shemeansbusiness X Femina 2020  akan berbincang bersama seorang pakar marketing dan 3 wanita wirausaha yang bergerak di bidang e-commerce, kuliner dan fashion. 

Yuswohady (Managing Partner Inventure)
Amanda Cole (Co-Founder & CEO Sayurbox)
Lintang Wuriantari (Co-Founder & Chief Tea Executive Officer Matchamu)
Uma Hapsari (Founder Amazara)

Dalam talkshow berjudul 

#WANWIRSERIES
EPISODE 2 - PELUANG BISNIS SETELAH COVID-19

SELASA, 16 JUNI 2020
PUKUL 15.00 - 16.30 WIB


Live di Facebook WANITA WIRAUSAHA FEMINA 

Host: Petty S. Fatimah (CCO Femina) 

Ajukan pertanyaan pada saat live dan menangkan paket istimewa dari sayurbox (khusus untuk penanya domisili Jabodetabek dan Denpasar). (f)

Faunda Liswijayanti


Topic

#feminalive, #wanwirseries, #wanwirfemina, #wanwirshemeansbusiness, #shemeansbusiness, #FacebookXFemina2020

 


polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda?