Scorpio (23 Oktober – 21 November)
Apakah Anda merasa tersesat dalam hidup? Tak ada salahnya untuk meminta pendapat dari orang yang kompeten dan Anda percayai. Jika Anda masih tidak yakin harus melakukan apa, ini saatnya untuk berserah diri dan berdoa agar diberikan jalan keluar dari masalah Anda.
Topic
#zodiak, #gerhana