
Dok. Shutterstock
Smithsonian
Smithsonian adalah museum dan kompleks penelitian terbesar di dunia. Terdiri dari 19 museum dan sembilan pusat penelitian, Smithsonian adalah rumah bagi berbagai benda seni paling legendaris hingga sumber dari berbagai cerita sejarah.
Untuk bisa mengetahui karya-karya seni legendaris di museum ini, Anda tak perlu datang langsung. Untuk melihat karya-karya bersejarah yang diamankan di dalam Smithsonian, seperti topi Abraham Lincoln, modul komando Apolo 11 hingga Hope Diamond, Anda dapat mengunjungi situs web resmi National Museum of Natural History dan mengklik opsi tur virtual.
Lanjut ke halaman berikutnya : Palace of Versailles.
BACA JUGA :
Tamasya ke Jerman Tanpa Meninggalkan Rumah
Berpetualang Virtual di Australia Barat
Perhatikan Ini Sebelum Memutuskan Lanjut Atau Batal Traveling di Saat Wabah Virus Corona
Topic
#Museum