Tip Masak
Semua Ini Bisa Dimasak Menggunakan Waffle Maker

5 Apr 2020


Foto: Shutterstock
 
Punya waffle maker tapi teronggok begitu saja di pojokan dapur? Jangan sia-siakan investasi Anda pada alat masak ini. Jika malas atau bosan membuat waffle, ada beberapa sajian lain yang bisa dibuat menggunakan alat ini. Berikut beberapa si antaranya yang bisa Anda coba.

1/ Brownies
Foto: newengland.com/Heath Robbins
 
Gunakan adonan brownies favorit Anda. Jika ingin lebih praktis, gunakan tepung brownies siap pakai yang banyak dijual di pasaran. Ada yang mengatakan akan lebih baik hasilnya jika adonan diberi tambahan telur.


Topic

#wafflemaker, #waffle

 


polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda?