
Terinspirasi dari berkembangnya industri TV dan kamera, rangkaian produk HD dari Make Up For Ever hadir agar Anda tampil alami, flawless, dan sempurna layaknya bintang film. Foundation ini dapat meratakan warna kulit dan menutup kekurangan wajah yang tertangkap oleh kamera. Tersedia dalam 30 shade untuk berbagai warna kulit. (Harga: Rp650.000)