Foto: Dok. Lazada
Ameowzing Eye Patch Wink
Memiliki desain yang lucu, eye gel patch dari Mizzu ini mampu menghidrasi kulit di area mata. Mengurangi tampilan mata sembab akibat terlalu banyak bekerja di depan gawai.
Produk ini dapat dibeli di Lazada.
Jadi bagaimana? jangan lupa istirahatkan mata secara maksimal di akhir pekan ini, ya! (f)
Baca Juga
#SundayShopping Jangan Abaikan Tangan Anda
#SundayShopping: Kulit Kinclong Dengan Sheet Mask
Topic
#ReportaseModeFemina, #SundayShopping, #EyeGelPatch