Travel
7 Destinasi Seru Wajib Kunjung Saat Liburan Musim Dingin di Australia Barat

29 Jun 2018


Dok: Pixabay
 
5/ Margaret River
Advertisement
Margaret River memiliki dermaga menakjubkan yang akan mempercantik Instagram Anda. Terhampar sepanjang hampir 2 km ke laut, Busselton Jetty sangat menawan dan memiliki kereta merah mungil untuk membawa Anda ke ujung dermaga dan kembali lagi. Ada banyak restoran di dekat dermaga untuk menghangatkan badan setelah berkeliling dengan menikmati minuman panas.
 
Kawasan ini menjadi rumah bagi kuliner Australia Barat. Perkebunan anggur menawarkan tempat untuk menyicipi aneka wine. Sepanjang tahun, daerah ini juga dilimpahi dengan buah dan sayuran lokal, daging, makanan laut, dan berbagai macam hidangan seperti fudge dan es krim homemade hingga minyak zaitun, tapenades, dan chutney.
 

Faunda Liswijayanti


Topic

#australiabarat, #australia, #liburan, #traveling

 



polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda?