Foto: Nu Skin
Tak mudah untuk memulai bisnis dengan system direct selling di Indonesia, namun Nu Skin telah membuktikan kiprah mereka sebagai salah satu pemain utama inovasi kecantikan dan suplemen ternama di Indonesia selama 15 tahun.
Mengusung konsep anti-aging, Nu Skin Indonesia memasarkan lebih dari 120 produk perawatan tubuh dan wajah serta suplemen nutrisi, salah satunya seri AgeLOC yang mampu mengatasi penuaan tepat dari sumbernya, kini diperlengkap dengan hadirnya ageLOC Nutriol Scalp & Hair System.
Nu Skin juga melansir Showcase mereka, berlokasi di City Plaza - Wisma Mulia Lantai 10 yang dilengkapi dengan berbagai fasilitas seperti Product Experience Zone dengan BioPhotonic Scanner, analisa kulit wajah Visia, analisa lemak tubuh, serta ruang training dan area konsultasi yang luas. (f)
Baca Juga
Ask The Expert : Atasi Kulit Kaki Pecah-Pecah dengan Cara Ini
Ekstrak Biota Laut Untuk Keseimbangan Kulit
Psikologi di Balik Perubahan Model Rambut Yang Drastis
Topic
#ReportaseModeFemina, #NuSkin, #AgeLoc