Foto: Dok. Kanmo Group
Namun, untuk para pecinta jenama busana siap pakai premium dari New York, Coach, tidak perlu khawatir. Coach memiliki inovasi baru di tengah pandemik ini, yaitu Coach On Delivery. Mulai 9 April 2020, Coach mengumumkan akan memberi pelayanan lebih dengan adanya layanan delivery hingga rumah Anda, mencakup pengiriman ke seluruh Indonesia.
Baca Juga
Jam Tangan Biru untuk Anda Wanita Karir yang Tepat Waktu
Anting Statement Multi Gaya
Bunga Di Telapak Kaki Warisan Alexander McQueen
Topic
#ReportaseModeFemina, #Coach, #CoachOnDelivery, #Corona, #Covid19