
Setelah 4 tahun menikah dengan bankir Choi Joon Hyuk, bintang Assassination asal Korea Selatan, Jun Ji Hyun (34), melahirkan putra pertama, 10 Februari lalu. “Mereka sangat senang atas kehadiran anggota keluarga baru. Mohon doanya,” tulis Culture Depot, manajemen tempat aktris tersebut bernaung. (f)