Fashion Trend
Parade Alumni Wajah Femina di Jakarta Fashion Week 2017

8 Nov 2016

Advina Ratnaningsih – Finalis Wajah Femina 2005
Astrini Faustina – Pemenang II Wajah Femina 2014
Devinta Kirana – Pemenang Penghargaan Busana Nasional Wajah Femina 2009
Faradina Amalia - Finalis Wajah Femina 2014
Firrina Sinatrya - Finalis Wajah Femina 2009
Patricia Gunawan – Pemenang II Wajah Femina 2010
Wita Juwita - Pemenang I Wajah Femina 2013
Advertisement
Sudah bukan rahasia lagi jika lulusan Wajah Femina (WF) memiliki karier yang makin cemerlang ke depannya. Tujuh alumni WF ini contohnya. Selepas dari WF, mereka makin mantap mengukuhkan diri di dunia modeling Indonesia—dengan cara tampil di event fashion bergengsi Jakarta Fashion Week 2017 yang berlangsung 22-28 Oktober lalu. Foto: Image.net


Topic

#JFW2017

 



polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda?