Foto: Fotosearch
Bila gatal hanya terpusat di bagian puting, kemungkinan saluran kelenjar di daerah tersebut tersumbat. Daripada menggaruknya, kita dapat mengompres puting menggunakan air hangat untuk melebarkan saluran kelenjar yang tersumbat. Soalnya, garukan dapat menyebabkan luka di permukaan puting serta membuat puting makin memerah dan lecet. Hati-hati! (f)
Topic
#payudara