Celebrity Style
Parade Gaya di Le Grand Diner du Louvre

6 Mar 2025

Bukti gaya spekta bisa dalam beragam siluet: Versi the bigger the better ala Doechii (Valentino) dan versi chic seperti Gigi Hadid (Moschino). Foto: Vogue Paris
The OG Supermodel yang punya gaya khas masing-masing: Carla Bruni (vintage John Galliano), Naomi Campbell (Chanel Haute Couture), Tyra Banks (Monot). Foto: Vogue Paris
Supermodel dalam sentuhan transparan: Barbara Palvin (Iris van Herpen), Adut Akech (Valentino), Taylor Hill (Iris van Herpen). Foto: Getty Images, BFA
Kece apa pun size-nya: Rosie Huntington-Whiteley (Balenciaga), Virginie Efira (Saint Laurent), Paris Jackson (Iris van Herpen), Ashley Graham (LGN Louis Gabriel Nouchi). Foto: BFA, Vogue Paris
Siluet seru sedikit spekta: Kelly Rutherford (Vetements), Anna Sawai (Dior), Zoey Deutch (Giambattista Valli Couture). Foto: Vogue Paris, Getty Images
Siluet A-line atau H-line yang anggun: Keira Knightley (Chanel Haute Couture), Gemma Chan (Jason Wu), Charlotte Casiraghi (Chanel). Foto: Getty Images, Vogue Paris
Jisoo (Dior) dan Michelle Yeoh (Balenciaga) memilih hitam, namun tetap waw. Michelle terlihat lebih berani bereksperimen gaya, nih! Foto: Getty Images, BFA
Gaya modern yang aman kecuali yang paling kanan, tuh: model Alton Mason, desainer Charles de Vilmorin, model Malick Bodian, aktor Arnaud Valois, pebalet Guillaume Diop. Foto: Vogue Paris
Kalender event fashion dunia bertambah satu; bersamaan dengan Paris Fashion Week koleksi Musim Gugur 2025, Le Grand Diner du Louvre untuk pertama kalinya digelar pada 4 Maret 2025.

Gala dinner ini diadakan untuk pengumpulan dana dari ekshibisi fashion perdana di Musée Louvre di Paris yang bertajuk Louvre Couture. Ekshibisi itu dibuka Januari lalu, dan menampilkan lebih dari 100 koleksi fashion eksklusif dari 45 desainer.

Private dinner ini dihadiri selebritas, supermodel, hingga pemangku kepentingan di dunia fashion internasional, khususnya di Prancis.

Advertisement
Pesta pengumpulan dana dengan gaya menawan para undangan: Jisoo (Dior), Barbara Palvin (Iris van Herpen), Doechii (Valentino), Anna Sawai (Dior), Gigi Hadid (Moschino). Foto latar belakang: Royalist (background)

Meski tidak (atau belum) menerapkan dress code yang unik dan heboh seperti Met Gala di New York, Le Grand Diner sudah digadang-gadang sebagai Met Gala versi Prancis.

Para tamu pun datang dalam busana tak ubahnya karpet merah awards season atau gaya ke Met Gala dalam versi lebih simpel.

Gaya mayoritas tamu pria menunjukkan kalau tanpa dress code, pria lebih suka cari aman biarpun tetap keren. Sementara tamu wanita pastinya lebih berani bereksperimen gaya, atau meneruskan vibes pesta Oscar yang baru saja berlalu. Setuju?
 

Zornia Harisantoso


 


MORE ARTICLE

polling
Seberapa Korea Anda?

Hallyu wave atau gelombang Korea masih terus 'mengalir' di Indonesia. Penggemar KDrama, Kpop di Indonesia termasuk salah satu yang paling besar jumlahnya di dunia. Lalu seberapa Korea Anda? 

https://www.helpforassessment.com/blog/style/ https://www.baconcollision.com/css/ https://seomush.com/ https://radglbl.com/ https://stmatthewscommunityhall.co.uk/vendor/ https://www.bgquiklube.com/style/ https://proton.co.ke/css/ https://www.888removalist.com.au/vendor/ https://quill.co.id/js/ https://aniworld.com.de/css/ https://gmitklasiskupangbarat.or.id/js/ slot gacor สล็อตออนไลน์" เว็บตรงสล็อต MAX33 คาสิโนออนไลน์ MAX33 สล็อตเว็บตรง