
Ilustrasi: Petty Galuh
Generasi millennial sempat dituding beberapa pihak tidak terlalu mementingkan pendidikan tinggi. Mereka lebih banyak yang lebih suka terjun langsung berbisnis ketimbang mengejar gelar seperti generasi sebelumnya. Namun, ternyata hasil survei femina berkata lain. Nyaris separuh (43 persen) dari responden survei mengakui pernah melamar beasiswa atau mendaftarkan diri untuk mengikuti fellowship dalam bidang tertentu. Mereka membuktikan bahwa apa pun tujuannya, baik untuk bisnis maupun karier, pendidikan masih tetap yang utama.Temukan fakta lain tentang millennial lainnya dari survei femina di #millennialssay dan #millennialmanual
Baca juga:
Millennials: Kami Memegang Prinsip YOLO
Millennials Bukanlah Generasi Instan, Anda Setuju?
Ini Alasannya Prinsip YOLO Mudah Diterima di Indonesia
Topic
#millennialssay